Internet Information Services, missing?? Ini cara Aktifkannya

internet information services

Divrencomputer – Internet Information Services adalah sebuah web server yang ditanam dalam OS windows untuk melayani akses localhost pada sistem.

Pada windows yang bukanĀ  server seperti seri desktop fitur ini tetap ada namun dalam kondisi non aktif, yang harus diaktifkan secara manual ketika fungsi ini dibutuhkan

Ketika kita menggunakan paket aplikasi yang akan berhubungan dengan services ini seperti paket pengembangan aplikasi berbasis ASP, ASP.NET, ISAPI, Microsoft .NET Framework, (VBScript), JScript dan lain lain maka kita perlu mengaktifkan Intenet Information Services ini nya secara manual.

Internet Information Services dapat diaktifkan dengan cara berikut :

Langkah I : Masuk pada settingan : Control Panel -> Programs -> Program and Features

 

internet information services

Langkah II : Pastikan Check box tercentang , jika tidak tercentang dan hanya terblok hitam berartio masih ada item yang belum dicentang didalam folder, perhatikan isi folder dengan teliti.

BACA JUGA :  Microsoft Net Framework itu apa?? Ini Penjelasannya Detailnya.

 

internet information services

 

Pada beberapa aplikasi ada yang wajib membutuhkan fitur internet information servis

Maka pada awal penginstalan jika terdeteksi fitur IIS (internet information servis) ini tidak aktif maka akan ada warning / error ketika proses instalasi nya atau aplikasi tidak bisa dijalankan ketika selesai di instal.

Demikian cara mengaktifkan IIS (internet information servis) semoga bermanfaat.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button